kalapas pasir putih ikut semarakkan Turnamen catur di kanwil kemenkumham jateng

    kalapas pasir putih ikut semarakkan Turnamen catur di kanwil kemenkumham jateng
    kalapas pasir putih ikut semarakkan Turnamen catur di kanwil kemenkumham jateng

    SEMARANG - Kepala Lapas Kelas IIA Pasir Putih Nusakambangan, Fajar Nur Cahyono ikut serta semarakkan HDKD Ke-77 di semarang dengan mengikuti turnamen Catur tingkat Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah, Jum'at  (19/08/2022).

    Jauh dari Nusakambangan ke semarang membawa misi untuk meraih juara dan ikut serta meramaikan HDKD Ke-77 ini.

    " Yakin dan maksimal dalam pertandingan adalah modal utama untuk meraih kemenangan, jaga spostifitas untuk hasil yang berkualitas, mari kita semarakan Hari Dharma Karya Dhika Ke-77 ini, semoga Kemenkumham semakin pasti dan berakhlak, " cakap fajar nur cahyono kalapas pasir putih

    Turnamen Catur diselenggarakan sebagai salah satu rangkaian kegiatan Peringatan Hari Dharma Karya Dhika ke-77 di Lingkungan Kementerian Hukum dan HAM Jawa Tengah. Kali ini agak berbeda dengan turnamen tahun lalu, sekaran lebih menjangkau semua kalangan, ada dari yg kelas new master, sampai grand master ches.

    Sama halnya dengan Pertandingan Olahraga lainnya, Pertandingan catur ini diselenggarakan antar perwakilan dari masing-masing eks-Karesidenan Se-Jawa Tengah.

    Pertandingan Catur ini disaksikan langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Ham Jawa Tengah beserta Kepala Divisi Pemasyarakatan dan Pimti Pratama lainnya. Pertandingan berlangsung dengan sistem gugur dan beregu, dimana setiap regu mengirimkan 3 pemain.

    (N.Son/***)

    jawa tengah kemenkumham jateng hdkd ke-77 kalapas pasir putih nusakambangan fajar nur cahyono
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    PK Bapas Nusakambangan Ikuti Pembukaan Diklat...

    Artikel Berikutnya

    Puncak Peringatan HDKD ke-77, Plt. Kalapas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    MA Andalusia Kebasen Berpredikat Akreditasi A, Unggul Bermanfaat
    Mencari Peluang Emas di Bandara: Lowongan Kerja Gaji Rp4,5 Juta, Ada Jalur Khusus dengan Biaya Rp25 Juta?
    Senam Pagi WBP Lapas Permisan, Menuju Hidup Sehat dan Produktif
    Jumat Sehat Lapas Permisan Gelar Senam Pagi untuk WBP

    Ikuti Kami